Aurelie Moeremans Ungkap Kisah Cinta saat ABG, Netizen: Wow Bule 13thn Belum Pernah Ciuman?

Abadikini.com, JAKARTA – Aurelie Moeremans mengikuti tantangan atau challenge yang sedang viral di Instagram yakni Until Tomorrow. Dia mengunggah foto masa kecil saat usia 13 tahun dengan bercerita soal kisah perjalanan cinta semasa hidupnya. Yang menjadi sorotan, foto masa kecil saat masih menggunakan behel itu membahas topik ciuman.

Wanita 26 tahun ini juga menceritakan sosok pria yang berhasil mendapatkan ciuman pertamanya. Selain itu, Aurelie juga mengaku bahwa pria tersebut masih baper hingga saat ini. Seperti apa? Simak ulasan berikut ini seperti dilansir dari intipseleb, Senin (30/3/2020):.

Foto Until Tomorrow Aurelie Moeremans

Challenge Until Tomorrow tengah heboh di kalangan pengguna Instagram termasuk para selebriti, salah satunya Aurelie Moeremans. Dia tak sungkan mengunggah foto yang dianggap memalukan untuk dibagikan kepada warganet hingga satu hari ke depan.

Aurelie membagikan foto masa kecil tahun 2007 saat mengikuti salah satu kontes kecantikan di Bandung. Saat itu, Aurelie masih berdomisili di Belgia dan sedang berlibur di rumah neneknya, di Bandung.

Karena gabut, kakak Jeremie Moeremans ini memberanikan diri untuk kontes kecantikan. Menurutnya, di usianya yang baru menginjak 13 tahun, Aurelie menyebut sering diminta untuk menjadi model dan artis karena postur tubuhnya yang tinggi. Pernyataan itu sempat dianggap konyol oleh Aurelie karena dia punya cita-cita menjadi seorang dokter. Meski begitu, pemeran Sebelum Iblis Menjemput 2 ini berhasil mendapat juara  satu dari ajang tersebut dan mulai terjun ke dunia entertaiment setelah satu tahun dilanda kebingungan.

Puji Tuhan aku menang juara 1 dan aku dibawa ke @mvppictures_id untuk casting , aku lolos dan setahun kemudian setelah bingung pindah ke Indonesia atau stay di Belgia, aku akhirnya memilih pindah ke Indonesia untuk nyemplung beneran di dunia entertainment. Tapi aku copot behel dulu,” ucapnya.

Selain itu, Aurelie juga mendeskripsikan kenapa foto yang dibagikan itu bisa dianggap memalukan hingga masuk  dalam kategori Until Tomorrow. Kata dia, di usia 13 tahun itu, Aurelie masih belum mengerti soal make up, masih berbehel dan belum bisa bahasa Indonesia. Mantan pacar Ello Tahitoe ini juga mengaku belum merasakan ciuman untuk pertama  kali.

Dan ini lah salah satu foto awkward aku, hmm mhh.. Disitu aku umur 13 dan belum ngerti make-up, belum pernah ciuman, masih behelan dan belum bisa bahasa Indonesia..,” tuturnya.

Karena membahas soal ciuman di usia 13  tahun, salah satu netizen menanyakan kapan tepatnya Aurelie melakukan ciuman untuk pertama kali. Aurelie mengaku setelah pulang dari Bandung itulah pertama kali dia melakukan ciuman dengan lawan jenis. Dia juga menyebut bahwa pria yang ciuman dengannya itu masih terbawa perasaan hingga saat ini.

Umur 13 belum pernah ciuman, terus ciumannya umur berapa?,” tanya netizen.

Umur 13 juga hahaha pulang dari Indo aku ciuman untuk pertama kalinya, terus dia baper (sampe sekarang) dan masih sedih aku tinggal ke Indo,” pungkas Aurelie Moeremans.

Aurelie juga mengungkap fakta lain bahwa dirinya masih keringat dingin saat berpegangan tangan dengan lawan jenis di usia 13 tahun.

Wow bule 13thn belum pernah ciuman? standing applause,” ucap netizen lain.

iya aku telat.. yang lain udah kemanaaaa, aku pegangan tangan aja masih keringet dingin.,” tandas Aurelie Moeremans

Baca Juga

Back to top button

Adblock Detected

Please consider supporting us by disabling your ad blocker
planet128 cahaya128 planet128 turbo128 planet128 rawit128 cahaya128 rawit128 planet128 rawit128 planet128 planet128 rawit128 turbo128 rawit128 planet128 rawit128 turbo128 planet128 rawit128 planet128 planet128 planet128 planet128 turbo128 rawit128 planet128 planet128 planet128 rawit128 turbo128 turbo128 planet128 rawit128 rawit128 planet128 turbo128 Slot mega888 slot slot gacor