Pemkot Tidore Sambut Baik kegiatan FGD tentang Konservasi Burung Indonesia

Abadikini.com, TIDORE – Dalam memperkuat upaya perlindungan dalam pelestarian keanekaragaman hayati Burung Indonesia di Kota Tidore, Walikota Tidore yang diwakili Staf Ahli Walikota Bidang Kemasyarakatan dan SDM yakub Husain membuka dengan resmi Focus Group Disscussion (FGD) tentang Tata Kelola & Iplementasi Pengelolah Sumber Daya Alam (SDA) dalam Mewujudkan Tujuan Konservasi” (Burung Indonesia), di Ruang Rapat Sekda, Rabu (131/9/2023).

Dalam kesempatan tersebut, Yakub Husain mengatakan, Pemerintah Daerah sangat menyambut baik kegiatan FGD ini, sehingga ini diharapkan kolaborasi antara pemda dengan lembaga burung Indonesia untuk mewujudkan tujuan konservasi dalam upaya perlindungan keberagaman hayati burung di Kota Tidore, “atas nama pemerintah Daerah menyampaikan selamat datang kepada tim Burung Indonesia di Kota Tidore, Kota kecil yang meraih WTP Sembilan kali berturut-turut, semoga dapat berkolaborasi dengan Pemerintah daerah dalam mewujudkan tujuan konservasi burung Indonesia.” Kata Yakub

Yakub juga menambahkan, kegiatan FGD ini sangatpenting karena berupaya untuk mempertahankan hal penting dalam upaya untuk melindungi dan memperkuat komitmen untuk melestarikan keanekaragaman hayati tersebut, “karena burung merupakan hal yang sangat penting, mudah-mudahan FGD ini memberikan langkah untuk mempertahankan keberlangsungan hidup para burung agar bisa menjamin apa yang sudah kita rencanakan kedepan.” Tandas Yakub.

“mudah-mudahanFGD ini membawa dampak penting paling tidak merubah minset berfiki tentang menjaga keanekaragaman  hayati baik di laut maupun darat agar kedepan bisa terjaga dengan baik.” Tutup yakub.

Sementara, koordinator lembaga Burung Indonesia Beni menyampaikan, terima kasih kepada Pemerintah Daerah Kota Tidore karena dengan sangat baik  menyambut FGD ini, “karena FGD ini juga dihadiri oleh pimpinan OPD sehingga kita mampu berkolaborasi dan bekerjasama agar tujuan kita untuk melestarikan keanekaragaman hayati ini dapat diwijudkan bukan hanya di wilayah Kota Tidore tetapi diseluruh wilayah Maluku Utara.” Kata Beni

FGD ini menghadirkan tim Lembaga Burung Indonesia Bogor Silfi dan Vivin Widyasari, yang diikuti oleh Tim KPH Tidore, KPH Tidore-Ternate dan pimpinan OPD terkait.

Baca Juga

Back to top button

Adblock Detected

Please consider supporting us by disabling your ad blocker
planet128 cahaya128 planet128 turbo128 planet128 rawit128 cahaya128 rawit128 planet128 rawit128 planet128 planet128 rawit128 turbo128 rawit128 planet128 rawit128 turbo128 planet128 rawit128 planet128 planet128 planet128 planet128 turbo128 planet128 planet128 planet128 turbo128 turbo128 planet128 rawit128 rawit128 planet128 turbo128 Slot -